Saturday, June 4, 2016

Petinju Legendaris Muhammad Ali Tutup Usia di 74 Tahun

Petinju Legendaris Muhammad Ali Tutup Usia di 74 Tahun


Petinju Legendaris Muhammad Ali merupakan salah satu olahragawan yang terbaik di dunia dinyatakan meninggal dunia pada hari jumat akibat komplikasi penyakit Parkinson dan dirawat sejak kami lalu di RS di kota Phoenix Negara bagian Arizona.

Dalam penyataan juru biaca keluarga Ali, Bob Gunnell  Muhammad Ali dilarikan ke rumah sakit pada kamis karena ada masalah pada pernafasan. Setelah 12 tahun berjuang mengatasi sindrom Parkinson, Muhammad Ali tutup usia pada usia 74 tahun.

Riwayat Muhammad Ali

Muhammad Ali yang dilahirkan dengan nama asli Cassius Clay di Kentucky pada tahun 1942 menjadi sorotan ketika berhasil meraih medali emas di tinju kelas berat ringan di olimpiade 1960 dan juara dunia di tahun 1964. Gelarnya dicopot karena menolak untuk ikut wajib militer pada tahun 1967.



Dia kembali keatas ring pada tahun 1970 setelah masa hukumannya berakhir. Pada tahun 1974 dia berhasil merebut kembali gelar juara dunia dengan mengalahkan George Foreman di Kinshasha, Zaire pada tahun 1978.

Dia pension pada tahun 1981, dan sepanjang karirinya dia meraih sebanyak 56 kali kemenangan dalam 61 pertandingan. 

Terima Kasih Sudah Berkunjung Ke Situs Dengan Artikel Bola Terlengkap di BandarDunia Untuk Panduan Cara Daftar Sbobet 

No comments:

Post a Comment